Home / Berita / Wisata & Budaya

Rabu, 10 November 2021 - 19:34 WIB

Replika Mona Lisa Terjual Rp 4 M dan Rp 47 M di Artcurial dan Christies! Lukisan Asli Nilainya Berapa Triliun?

Replika Mona Lisa yang terjual Rp 4 Miliar di rumah lelang  Artcurial, Paris

Replika Mona Lisa yang terjual Rp 4 Miliar di rumah lelang Artcurial, Paris

DeFACTO.id – Lukisan replika atau salnan Mona Lisa, karya asli Leonardo Da Vinci. terjual seharga €210.000 (sekitar 4 milliar rupiah), dalam sebuah pelelangan di Paris, Selasa (9/11/21).

Rumah lelang Artcurial awalnya memperkirakan bahwa lukisan salinannya akan terjual sekitar €150.000 Euro hingga €200.000 Euro. Namun, ternyata lukisan salinan tersebut terjual di atas perkiraan, yakni €210.000 Euro atau sekitar Rp 4 miliar. Tak heran, lukisan salinan tersebut memang dibuat sekitar tahun 1600 dan terlihat sangat mirip dengan karya aslinya.

Baca Juga  Jakarta Harus Tentukan New Positioning Jika Ibukota Pindah
Replika Mona Lisa yang terjual Rp 47 M di rumah lelang Christie, Paris

Akan halnya lukisan asli Leonardo Da Vinci sudah dibeli oleh Raja Prancis, Francois I, dari sebuah penjual lukisan pada tahun 1518. Kini lukisan tersebut disimpan di Museum Louvre Paris.

Baca Juga  Meskipun Turun Hujan Warga Citamiang Antusias Datangi Baksos HaloPuan

Sebelumnya, pada bulan Juni lalu, seorang kolektor Eropa membeli lukisan salinan Mona Lisa lainnya yang berasal dari abad ke-17. Lukisan salinan bernama ‘Hekking Mona Lisa’ tersebut terjual seharga €2.9 juta Euro atau sekitar Rp 47miliar, di Pelelangan Christies, Paris.

Baca Juga  SBY Ditembok Mega, Cak Imin Digaris Yenny
Mona Lisa karya Leonardo Da Vinci ditaksir bernilai Rp 808 triliun!

Harga fantastis dalam pelelangan Christies tersebut merupakan angka tertinggi yang pernah dicapai dari hasil pelelangan karya salinan lukisan Mona Lisa. Sedangkan harga lukisan asli Mona Lisa karya Leonardo Da Vinci yang tersimpan di Museum Louvre Paris, belum lama ini ditaksir bernilai Rp 808 triliun!!* Icad.N.G.

Share :

Baca Juga

Secata Magetan

Berita

Mengenang Saat di ‘’Kawah Candradimuka’’ Dodik Secata Magetan
Menhub Budi Karya melepas impor INKA

Berita

PT INKA Madiun Ekspor 262 Gerbong Barang ke Selandia Baru

Wisata & Budaya

Atraksi Budaya Prajurit Solo’ sebagai Ciri dan Atraksi Destinasi

Berita

Relawan Puan Maharani Bergerak
Ana de Armas

Berita

Ana de Armas Menggantikan Scarlett Johansson di Film Ghosted
Pudensari

Bisnis & Kuliner

‘’Ruh’’ Sadar Wisata Pasar Pundensari Kabupaten Madiun

Berita

Presiden Bertanggungjawab

Berita

Besok, Letjen Dudung Dilantik Jadi KSAD Gantikan Jenderal Andika